DPRD Boven Digoel Laksanakan Pembukaan Masa Sidang II

28_MARET_2023.jpg

Boven Digoel, Info Publik - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Boven Digoel Laksanakan sidang paripurna tahun sidang tahun 2022/2023 dalam rangka pembukaan masa persidangan dua,tahun sidang 2022 - 2023 dan penyampaian pokok - pokok pikiran DPRD hasil reses pertama pimpinan dan anggota DPRD Kabupaten Boven Digoel tahun 2023 , Senin (27/03/23).

Dalam sambutannya Ketua DPRD Kabupaten Boven Digoel Athanasius Koknak mengatakan rencana kegiatan DPRD pada masa Persidangan II dari Akhir Bulan ini sampai dengan Bulan Juli 2023 serta menginformasikan perkembangan terkait pelaksanaan tugas DPRD lainnya. Di Akhir bulan Maret dan Bulan April nanti sesuai dengan jadwal yang ditentukan.

Baca Selanjutnya...